Selasa, 30 Maret 2010

Adem Ati (Litsea glutinosa (Lour.) C.D. Robins.)


Kandungan yang terdapat di tumbubuhan Adem Ati (Litsea glutinosa (Lour.) C.D. Robins.) :
Alkaloid (golongan fenantrena dan aporfina), flavonoida, tanin, polifenol, dan minyak atsiri

Bermanfaat untuk mengobati :
Akar
1. Obat Mencret
2. Obat Kencing manis
3. Obat Radang usus
4. Obat Radang kulit bernanah (obat luar)

Kulit kayu dan Daun:
1. Obat Bisul
2. Obat Luka berdarah
3. Obat penenang
4. Obat Radang kulit bernanah
5. Obat Radang payudara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan dilihat, tapi silahkan berkomentar. Terimakasih, Salam Lestari..